Tutorial Mengganti Logo Favicon

setiap seorang blogger pasti mengingikan blognya sesuai apa yang ia inginkan seperti juga aku yang sedang belajar mengatur tampilan blog bagaimana caranya untuk bisa menjadi apa yang aku inginkan, ketika kita ingin mengganti logo blogger yang ada di blog kita, ada beberapa hal yang harus diperhatikan yang pertama :



1.jika kalian sudah masuk ke blog kalian pilihlah tata letak




2.lalu pilih favicon - edit



3. setelah itu Klik Pilih File



Keterangan :
Di gambar ini tertera bahwa gambar harus bujur sangkar and harus kurang dari 100kb, apa sih gambar berbujur sangkar itu ??? jika kita bertanya kepada anak SD pasti dy akan menjawab yang kotak itu bang, iyh memang benar, tapi untuk gambar favicon ini yang di masuk dengan bujur sangkar adalah panjang dan lebar ukurannya harus sama

Tidak ada komentar:

Posting Komentar